Image of Korupsi,Reformasi Birokrasi dan Masa Depan Ekonomi Indonesia

Text

Korupsi,Reformasi Birokrasi dan Masa Depan Ekonomi Indonesia



Banyak tulisan tentang pemberantasan korupsi, namun hanya sedikit yang mengaitkan hal itu dengan reformasi birokrasi. Analisis tentang korupsi juga dengan jeli diperluas dengan mengaitkannya pada kebebasan pers dan kebebasan berpolitik. Masa depan ekonomi dan bangsa Indonesia terlihat sangat memprihatinkan. Betapa tidak, kasus-kasus kekerasan, korupsi, manipulasi, penipuan cenderung meningkat, permasalahan sosial seperti pengangguran, gizi buruk, keterlambatan penanganan kesehatan dan dampak bencana, semakin memilukan hati. Demikian pula, pertikaian elite politik dan penyalahgunaanwewenang tidak menunjukan kecenderungan menurun, bila tidak bisa dikatakan justru semakin meningkat.


Availability

12020979KI DAM kPerpustakaan Merah Putih (Pemberantasan Korupsi di Indonesia)Available
15020231KI DAM k (2)Perpustakaan ACLC (Pemberantasan Korupsi di Indonesia (KI))Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
KI DAM k
Publisher LPFE UI : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979245201x
Classification
KI
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this