Image of Kejahatan Negara: Pemerintahan, Kekerasan dan Korupsi

Text

Kejahatan Negara: Pemerintahan, Kekerasan dan Korupsi



Kejahatan Negara yang diulas dalam buku ini sungguh menarik karena relevan dengan situasi dan konteks kekinian Indonesia. Spectrum kejahatan Negara di area pemerintahan, kekerasan dan korupsi menjadi pemandangan yang tidak kalah memilukan dengan kejahatan hak asasi manusia. Fakta-fakta penting seputar persoalan kejahatan Negara sebagai kejahatan Hak Asasi Manusia tidak luput dari pembahasan buku ini. Pengarang tidak sekedar menyodorkan fakta-fakta kejahatan hak asasi manusia di tingkat global, tapi juga banyak telaah akademis yang patut dijadikan panduan. Argument berfikir dan fakta-fakta yang dibangun penulis menyangkut beragam krisis yang menghancurkan nilai-nilai kemanusiaan berikut kasus-kasus kejahatan hak asasi manusia paling mutakhir layak untuk direnungkan.


Availability

12020410TK KOM kPerpustakaan Merah Putih (Teori Korupsi)Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
TK KOM k
Publisher Komnas HAM : Jakarta.,
Collation
xvii, 393 hlm.; 21 cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
TK
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this