Record Detail
Advanced SearchText
Telaahan progresif: implementasi asas pembuktian terbalik (reserved onus) terhadap tindak pidana korupsi (progrissive review: verifigation reverse principle implementation (reversed onus) against corruption)
Masalah korupsi merupakan masalah yang besar dan menarik sebagai persoalan hukum yang menyangkut jenis kejahatan yang rumit penanggulangannya, karena korupsi mengandung aspek yang majemuk dalam kaitannya dengan politik, ekonomi, dan sosial-budaya. Berbagai upaya pemberantasan sejak dulu ternyata tidak mampu mengikis habis kejahatan korupsi. Hal tersebut antara lain disebabkan oleh 3 (tiga) faktor utama yaitu: kompleksitas persoalan korupsi, kesulitan menemukan bukti, dan adanya kekuatan yang menghalangi pemberantasan korupsi.
Availability
12020303 | A PDK 36 | Perpustakaan Merah Putih (Artikel) | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
A PDK 36
|
Publisher | Direktorat Jenderal Peraturan Perundang-undangan Kementerian Hukum dan HAM RI : ., 2011 |
Collation |
Hlm 281 - 296
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
A
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
Jurnal Legislasi Indonesia Vol. 8 No. 2 Juni 2011
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available