Record Detail
Advanced SearchText
Peran partai politik dalam penyelenggaraan pemilu yang aspiratif dan demokratis
Salah satu wujud pelibatan masyarakat dalam proses politik adlah pemilihan umum (Pemilu). Pemilu merupakan sarana bagi masyarakat untuk ikut menentukan figur dan arah kepemimpinan negara atau kepemimpinan daerah dalam periode tertentu. Ketika demokrasi mendapat perhatian yang luas dari masyarakat dunia, penyelenggaraan Pemilu yang demokratis menjadi syarat penting dalam pembentukan kepemimpinan sebuah negara. pemilu memiliki fungsi utama untuk menghasilkan kepemimpinan yang benar-benarmendekati kehendak rakyat. Oleh karena itu, Pemilu merupakan salah satu sarana legitimasi kekuasaan.
Availability
11020341 | A PPO 14 | Perpustakaan Merah Putih (Artikel) | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
A PPO 14
|
Publisher | Jurnal Legislasi Indonesia : Jakarta., 2008 |
Collation |
hlm. 29-39
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
-
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
Jurnal Legislasi Indonesia vol. 5 No.1
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available