printed

Text

Perihal kejahatan dan hukuman

Lampiran
Tidak ada lampiran

    Dipinjam : 0 |   Dibaca : 0 |   Dikunjungi : 1208


    Penulis
    Beccaria, Cesare - Personal Name
    Wahmuji - Personal Name
    Ufran - Personal Name

    Buku Perihal Kejahatan dan Hukuman ini merupakan salah satu karya yang meletakkan dasar dalam studi teori pidana dan kriminologi. Buku ini menandai lahirnya mazhab awal dalam pemikiran teori pidana dan kriminologi yang kemudian dikenal sebagai mazhab pidana klasik. Ada dua bagian gagasan besar yang dikemukakan oleh Beccaria dalam buku ini, yang pertama, Beccaria menggunakan argumen kontrak sosial untuk memikirkan kembali dasar-dasar dan kewenangan pemerintah. Pikirannya tersebut menjadi pondasi dasar dalam pembangunan negara hukum modern. Gagasan pada bagian kedua Beccaria membahas secara rinci sifat dan tujuan dari hukuman dalam keadaan teratur. Untuk pertama kalinya prinsip-prinsip reformasi pemasyarakatan diekspresikan dalam cara yang sistematis dan ringkas, dan hak-hak kemanusiaan dibela dalam persyaratan jelas, dengan argumen yang paling logis. Gagasan pada buku ini kemudian dipuji oleh beberapa tokoh, seperti Katherine Agung, Maria Theresia dari Austria. Selain itu juga, dikutip oleh Voltaire, Thomas Jefferson dan John Adams karena telah berani menguraikan secara jernih posisi pemerintahan, khususnya kaitan kejahatan dan hak-hak asasi manusia yang banyak diungkapkan pada waktu itu. Buku ini juga memiliki dampak besar dan abadi pada Konstitusi Amerika, Bill of Rights dan memiliki dampak dan pengaruh yang cukup besar terhadap sistem peradilan pidana hingga saat ini. Buku ini menjadi bacaan yang tidak dapat dilewatkan bagi pembetajar hukum dan pemikiran kenegaraan dan mejadi bacaan wajib bagi para mahasiswa fakultas hukum yang berada pada jenjang sarjana, master maupun doktor.


    Ketersediaan


    170200237 HP 340.1 BEC p Perpustakaan Merah Putih Tersedia


    Informasi Terperinci


    NO PANGGILAN :
    HP 340.1 BEC p
    PENERBIT :
    GENTA Publishing : Yogyakarta, 2011
    RINCIAN :
    ix, 154 hlm., 21 cm.
    BAHASA :
    Indonesia
    ISBN / ISSN :
    978-602-98882-0-1
    Selengkapnya

    Versi lain / relasi


    Tidak ada versi lain yang terkait.

    Kolom Komentar